Category: Artikel

January 20, 2023

Fenomena Aurora Terindah di Dunia

Fenomena Aurora Terindah di Dunia (Foto: Tobias Bjørkli via pexels.com) Pernahkah Sahabat KKPK melihat tayangan atau gambar pancaran cahaya langit yang berwarna-warni di televisi atau media sosial? Fenomena cahaya itu sangat cantik dan memukau, seperti namanya, yaitu aurora. Yup, aurora atau cahaya kutub ini terbentuk…
Read More
December 25, 2022

Halloween: Sempat Jadi Tradisi yang Merepotkan?

Foto: Daisy Anderson via pexels.com Saking populernya perayaan Halloween setiap tanggal 31 Oktober, hari Halloween menjadi hari libur kedua setelah hari Natal di Amerika, loh! Saat ini, perayaan hari Halloween tak hanya dimeriahkan oleh negara-negara di Amerika dan Eropa saja, tetapi juga hampir di seluruh…
Read More
December 25, 2022

Yuk, Kenalan Dengan Buku Braille!

YUK, KENALAN DENGAN BUKU BRAILLE!   Foto: Nataliya Vaitkevich via pexels.com Huruf braille ditemukan oleh seorang tunanetra bernama Louis Braille di Prancis. Huruf braille sudah melalui perjuangan dan penolakan hingga akhirnya dapat diterima di negara kelahiran Louis Braille setelah ia meninggal dunia. Seiring berjalannya waktu,…
Read More